Jenis pesawat yang digunakan oleh maskapai penerbangan di Indonesia yaitu Narrow Body dan Wide Body. Perbedaan dari pesawat ini adalah ketersediaan kompartemen kargo Bulk. Pada pesawat jenis wide, terdapat tiga bagian kompartemen: (1) bagian forward (FW), (2) bagian AFT, (3) Bulk. Sedangkan pada pesawat jenis narrow, hanya terdapat dua bagian kompartemen: (1) bagian forward (FW) dan (2) bagian AFT. Untuk pengiriman barang dengan ukuran yang besar, digunakan jenis pesawat Cargo Container Plane.


Wide Body Plane

Narrow Body Plane

Cargo Container Plane

Boeing 737



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Fwd (HxW) Pintu Aft (HxW)
737 - 200N/A35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)
737 - 300149 orang35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)
737 - 500149 orang35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)
737 - 700124 orang35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)
737 - 800160 orang35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)
737 - 900 ER180 orang35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)
737 8 MAXN/A35" x 48" (88,9 x 121,9 cm)33" x 48" (83,8 x 121,9 cm)

Boeing 747



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Fwd (HxW) Pintu Aft (HxW) Pintu Bulk (HxW)
737 - 400367 orang66" x 104" (167 x 264 cm)66" x 104" (167 x 264 cm)47" x 44" (119 x 111 cm)

Boeing 777



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Fwd (HxW) Pintu Aft (HxW) Pintu Bulk (HxW)
777 - 300 ER291 orang67" x 106" (170,2 x 269,3 cm)67" x 106" (170,2 x 269,3 cm)45" x 36" (114,3 x 91,5 cm)

Airbus A320



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Fwd (HxW) Pintu Aft (HxW)
A320 - 200150 orang49" x 71" (124,5 x 180,3 cm)49" x 71" (124,5 x 180,3 cm)
A320 - neo149 orang49" x 71" (124,5 x 180,3 cm)49" x 71" (124,5 x 180,3 cm)

Airbus A321



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Fwd (HxW) Pintu Aft (HxW)
A321 - neo192 orang49" x 71" (124,5 x 180,3 cm)49" x 71" (124,5 x 180,3 cm)

Airbus A331



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Fwd (HxW) Pintu Aft (HxW) Pintu Bulk (HxW)
A320 - 200234 orang67" x 106" (170,2 x 269,3 cm)66" x 107,4" (167,6 x 272,8 cm)25" x 37" (63,5 x 94 cm)
A320 - 300292 orang66,9" x 106,3" (169,9 x 270 cm)66" x 107,4" (167,9 x 272,8 cm)24,4" x 34,4" (62 x 87,4 cm)

Hercules C-130



Tipe Pesawat Jumlah Penumpang Pintu Bulk (HxW)
C130 - J30N/A120" x 98" (304 x 274,32 cm)